BANGKINANG KOTA - Anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Kampar Miki AB memberikan materi pada kegiatan Sosialisasi Tiga Pilar, yang digelar oleh Polres Kampar, Rabu (11/09/2024) pagi, bertempat di Aula Rapat, Mapolres Kampar, Jalan Prof HM Yamin SH, Kelurahan Langgini, Kecamatan Bangkin
BANGKINANG KOTA - Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Kampar Syawir Abdullah menghadiri langsung kegiatan Silaturahmi Keamanan dan Ketertiban Masyarakat yang digelar oleh Polres Kampar, pada hari Selasa (10/09/2024) pagi, kemarin.
Bangkinang, Bawaslu Kampar-Bawaslu Kabupaten Kampar melakukan pengawasan langsung Perbaikan dan Penyerahan Perbaikan Persyaratan Administrasi Pasangan Calon dan verifikasi administrasi dokumen perbaikan pasangan calon bupati dan wakil Bupati Kampar Tahun 2024.
Kamis, 05 September 2024 Bawaslu Kabupaten Kampar menerima Anugerah Keterbukaan Informasi Publik dari Bawaslu Republik Indonesia, Penghargaan tersebut diterima langsung oleh Anggota Bawaslu Kabupaten Kampar Miki AB, SH.,MH selaku Koordinator Penanganan Pelanggaran yang membidangi Data dan Informa
Pekanbaru- Anggota Bawaslu kabupaten Kampar Fadriansyah. S.Pd Kordiv. Pencegahan, Parmas dan Humas beserta staf hadiri Rapat Koordinasi dan Launching Indeks Kerawanan Tahun 2024 yang ditaja Bawaslu Provinsi Riau, Kamis s.d Jumat (05 s.d 06 September 2024) di Hotel Prime Park Pekanbaru.